Skip to main content

Cara Membuat Stiker WA di HP dan PC

 Satu kebiasaan pengguna WhatsApp masa kini adalah mengumpulkan stiker. Bukan tanpa alasan, kumpulan gambar ekspresif ini bisa jadi cara mengungkapkan isi hati dan pikiran tanpa harus typing panjang.

Namun, terkadang cukup sulit menemukan stiker yang benar-benar mewakili. Daripada kelamaan scroll atau menunggu dari orang lain, mending langsung pakai cara membuat stiker WA di HP dan PC ini saja. Yap, kamu bisa bikin sendiri stiker sesuai kebutuhanmu saat itu juga. 

Cara membuat stiker WA dengan aplikasi

Langkah mudah membuat stiker WhatsApp adalah dengan aplikasi. Kamu bisa menemukan beberapa perangkat lunak yang menyediakan fitur ubah gambar menjadi stiker. Kebanyakan cara ini bekerja efektif jika dilakukan melalui smartphone.

Bukan hanya itu, nantinya stiker dapat ditambahkan tulisan sehingga membuatnya makin atraktif. Persiapkan gambar dan perangkatmu, lalu ikuti langkah berikut.

1. Mengunduh aplikasi pihak ketiga

Langkah pertama yang harus kamu lakukan adalah mengunduh dan menginstal aplikasi. Misalnya, pada contoh menggunakan perangkat lunak bernama 'Pembuat Stiker untuk WhatsApp'. Selain aplikasi ini, kamu bisa memilih aplikasi apa saja yang menurutmu oke.

Sebaiknya, pastikan aplikasinya tersedia di Play Store atau AppStore, ya. Demi menghindari risiko adanya malware yang tersisip dan membahayakan ponselmu. 

Baca Juga : Easter Egg Resident Evil 4 Remake yang Sayang Kamu Lewatkan

2. Siapkan gambarmu

Sembari menunggu aplikasi terpasang, ada baiknya mempersiapkan gambar yang ingin dibuat stiker. Bisa gambar oppa, foto teman-teman, atau ilustrasi lainnya.  Bila perlu, edit terlebih dahulu foto atau gambar yang kamu miliki, misalnya mengatur kecerahan atau besar gambar.

Lewati langkah ini jika memang gambar sudah cukup oke untuk dijadikan stiker. Kalau menambahkan teks, kamu bisa melakukannya nanti. 

3. Masukkan gambar dan tambahkan teks

Langsung buka aplikasi, klik ikon '+' untuk menambahkan gambar baru sebagai stiker. Beberapa perangkat lunak umumnya memintamu memasukkan gambar satu per satu. Begitu juga dengan menambahkan teksnya. 

Kamu tinggal upload gambar > potong dan hapus latar belakang jika perlu. Selanjutnya, tambahkan teks jika kamu menghendakinya. Atur bentuk teks menjadi bold, ganti tulisan, dan lain sebagainya. Ubah sekreatif mungkin, lalu klik centang jika sudah. 

4. Ekspor stiker ke WhatsApp

Sudah memasukkan gambar dan teks satu per satu sampai lengkap? Jika iya, sticker set barumu siap diekspor ke WhatsApp. Langkah terakhir yang perlu kamu lakukan adalah menekan tomboh add, lalu otomatis terhubung dengan WhatsApp

Setelah proses ekspor selesai, cek dahulu di obrolan WhatsApp. Jika sudah tersedia, berarti stikermu sudah siap untuk digunakan chat. Gampang, kan?

Sumber : idntimes.com

Comments

Popular posts from this blog

Cara Download Minecraft di PC dan HP

  Kamu mungkin tidak asing dengan game Minecraft. Game yang awalnya dikenal sebagai game indie ini berhasil meraih popularitas yang luar biasa. Tidak hanya bisa dimainkan di PC, kamu juga bisa memainkan game Minecraft di smartphone, lho. Sebelum memainkan game ini, kamu perlu tahu cara download Minecraft terlebih dahulu. Buat cara mengunduhnya secara gratis dan legal, silakan cek ulasan berikut. 1. Download Minecraft di PC Untuk memainkan game Minecraft di PC, kamu membutuhkan versi Java JRE. Setelah itu, kamu dapat mengunduh Minecraft melalui situs resminya. Minecraft dapat diunduh secara gratis untuk memainkan versi demonya, ya. Namun, kalau ingin menikmati seluruh konten Minecraft, kamu dapat membeli versi lengkapnya. Kamu pun bisa mengunduh Minecraft melalui platform lain, seperti Steam dan Microsoft Store. 2. Download Minecraft di Android atau iOS Untuk memainkan Minecraft di smartphone , kamu perlu mengunduh aplikasi Minecraft Pocket Edition terlebih dahulu. Aplikasi ini ters

Cara Mengganti Nada Dering WA Pakai Suara Sendiri

Nada dering WA (WhatsApp) bisa pakai suara sendiri agar lebih khas dan antimainstream. Kamu gak akan bingung saat ada notifikasi masuk di HP. Sebab, kamu tahu mana notifikasi WA dan notifikasi dari aplikasi lain. Selain membuat nada dering WA untuk pesan masuk, kamu juga bisa membuat nada dering WA untuk panggilan ataupun grup. Menarik bukan? Nah, begini cara mengganti nada dering WA pakai suara sendiri . Ikuti langkah-langkahnya, yuk! Cara mengganti nada dering WA pakai suara sendiri versi pertama Cara mengganti nada dering WA pakai suara sendiri ini bukan sepenuhnya menggunakan suaramu, ya. Jadi, kamu bisa memasukkan kalimat atau kata sebagai nada dering. Cara ini cocok banget buat kamu yang ingin mendengar nada dering spesial saat pacar nge- chat. Caranya mudah, tapi kamu perlu membuka situs tertentu untuk membuat suara nada dering. Setelah itu, kamu dapat beralih ke cara kedua, yakni menjadikan hasil suara sebagai nada dering di WA. Simak langkah-langkahnya: Buka situs https://soun

Cara Download Foto Profil IG, Jernih dan Kualitas Bisa HD

  Belum lama ini, Google Meet memiliki fitur baru. Pengguna gak perlu repot mengirim emoji di kolom  chat  untuk merespons peserta lain yang sedang berbicara. Pengguna tinggal klik fitur  Send a Reaction  dalam bentuk emoji di Google Meet saja. Sudah tahu cara menggunakan fitur baru tersebut? Jika belum, berikut  cara menggunakan reaksi emoji di Google Meet  yang bisa kamu terapkan. Dua fitur baru yang dimiliki Google Meet Pengguna  Google Meet  pasti gak asing dengan fitur baru ini. Selain fitur  Send a Reaction , ada juga fitur  Raise Hand   yang lebih dulu diusung oleh pesaingnya, Zoom. Dua fitur baru ini memudahkan pengguna Google Meet. Kini, gak perlu lagi menulis di kolom  chat  bila ingin  open mic  atau merespons peserta lain di dalam rapat. Tinggal klik fiturnya saja. Letak fitur  Send a Reaction  dan  Raise Hand  berdampingan. Keduanya berada satu deret dengan fitur-fitur lama seperti  Present Now, Turn On Camera , dan  Leave Call.  Berikut cara menggunakan reaksi e